Tipe Gambir Sumatera Barat

Gambir Cubadak

Gambir Cubadak

Riau Mancik

Riau Mancik

Gambir Udang

Gambir Udang

Riau Gadang

Riau Gadang

KAJIAN TEKNOLOGI PENGOLAHAN GAMBIR

KAJIAN TEKNOLOGI PENGOLAHAN GAMBIR
UNTUK OBAT-OBATAN DAN KOSMETIK

NOVIZAR NAZIR, RINI HAKIMI, AMRI BAKHTIAR
ABSTRAK
Untuk memecahkan masalah ketidakstabilan harga dan membangun suatu kondisi pasar yang tidak perlu bergantung pada pasar luar negeri serta untuk mening¬katkan nilai tambah produk dari gambir maka perlu dilakukan kajian ilmiah mengenai diversifikasi pemanfaatan gambir diantaranya adalah kajian teknologi pengolahan gambir untuk obat-obatan dan kosmetik. Baca lebih lanjut

ABSTRAK LOKAKARYA NASIONAL

1. DIVERSIFIKASI PRODUK BERBASIS GAMBIR

Amri Bakhtiar- Pusat Studi Tumbuhan Obat – Unand Baca lebih lanjut

BIOPROSES ENZIMATIK FLAVONOID-GLIKOSIDA DARI EKSTRAK GAMBIR

Flavonoid Extraction

Flavonoid Extraction

BIOPROSES ENZIMATIK FLAVONOID-GLIKOSIDA DARI EKSTRAK GAMBIR (UNCARIA GAMBIR ROXB) DAN UJI AKTIVITASNYA SEBAGAI ANTIOKSIDAN DAN ANTIMIKROBA (Novizar Nazir (UNAND) , Joko Sulistyo (LIPI), Rini Handayani (LIPI), Norman Ferdinal (Unand)

ABSTRAK
Tujuan penelitian jangka panjang adalah untuk mendapatkan alternatif produk baru dari gambir yang bersifat antioksidan dan antimikroba melalui rekayasa formulasi dari flavonoid-glikosida hasil sintesis. Secara khusus tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada variasi fitokimia dan variasi komponen flavonoid pada tiga jenis gambir Sumatera Barat, mendapatkan mikroba terbaik penghasil enzim CG-tase dan kondisi bioproses terbaik dalam sintesis flavonoid-glikosida, mengetahui struktur senyawa flavonoid-glikosida hasil sintesis yang berguna sebagai antioksidan dan antimikroba.
Ruang lingkup dari penelitian ini adalah fraksinasi dan karakterisasi komponen kimia dan fraksinasi komponen aktif flavonoid dari ekstrak gambir (Uncaria gambir Roxb), sintesis flavonoid-glikosida melalui reaksi transglikosilasi enzimatik menggunakan enzim CGTase, uji aktivitas flavonoid-glikosida sebagai antioksidan dan antimikroba dan mengidentifikasi struktur senyawa flavonoid-glikosida yang dihasilkan.
Manfaat jangka panjang hasil penelitian ini diharapkan dapat diaplikasikan dalam pengembangan obat tradisional, farmasi, industri pangan dan kosmetik yang berbasis bahan alam terutama tanaman gambir (Uncaria gambir Roxb.) Dengan adanya diversifikasi produk gambir dan pemanfaatannya diharapkan dapat membangun suatu kondisi pasar yang tidak perlu bergantung lagi pada pasar luar negeri meningkatkan nilai tambah gambir dan meningkatkan posisi tawar petani gambir. Baca lebih lanjut

SMS Dr. MASRIZAL DARI KOREA

Tadi siang Dr. Masrizal kirim SMS untuk mengkonfirmasikan kedatangan Bu Prof. Tien Muchtadi dan Dr. MAsrizal di Acara lokakarya 29 Nopember 2007. Panitia di Padang sangat gembira dengan berita tersebut. Mudah-2an lokakarya dapat berhasil sesuai yang diharapkan.

Arus Kunjungan ke Blog ini menggembirakan

Baca lebih lanjut

Prof. Dr. Ir. Tien Ruspriatin Muchtadi, MS bersedia jadi pembicara lokakarya

Baca lebih lanjut

DARI SEMINAR DI BALITBANGDA

Baca lebih lanjut

National Network on Gambir Development

Di dalam lokakarya nantinya akan dibahas juga mengenai Baca lebih lanjut

Lokakarya Nasional Gambir

Fakultas Pertanian Unand bekerjasama dengan Baca lebih lanjut